Seo Ye Ji Dituduh Lakukan Gaslighting kepada Kim Jung Hyun, Adegan Mesranya dalam Drama Jadi Sorotan
Adegan mesra Seo Ye Ji dalam drama menjadi sorotan di tengah kontroversinya dengan aktor Kim Jung Hyun. Dilansir Koreaboo , Seo Ye Ji dan Kim Jung Hyun kini tengah dalam kontroversi sikap dan skinship setelah pesan teks yang diduga antara keduanya diungkap oleh Dispatch. Menurut Dispatch, kedua aktor tersebut sebelumnya berpacaran setelah bekerja sama di Stay With Me pada awal […]